Rossa, Kadek Febrina (2024) PENGARUH STRUKTUR MODAL, UKURAN PERUSAHAAN, DAN LIKUIDITAS TERHADAP PERTUMBUHAN PERUSAHAAN (STUDI KASUS PADA PERUSAHAAN BUMN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2020-2022). Undergraduate thesis, UNIVERSITAS PENDIDIKAN GANESHA.
Text (COVER)
2017051080-COVER.pdf Download (1MB) |
|
Text (ABSTRAK)
2017051080-ABSTRAK.pdf Download (264kB) |
|
Text (BAB 1 PENDAHULUAN)
2017051080-BAB 1 PENDAHULUAN.pdf Download (316kB) |
|
Text (BAB 2 KAJIAN TEORI)
2017051080-BAB 2 KAJIAN TEORI.pdf Restricted to Repository staff only Download (305kB) | Request a copy |
|
Text (BAB 3 METODELOGI PENELITIAN)
2017051080-BAB 3 METODELOGI PENELITIAN.pdf Restricted to Repository staff only Download (312kB) | Request a copy |
|
Text (BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN)
2017051080-BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN.pdf Restricted to Repository staff only Download (531kB) | Request a copy |
|
Text (BAB 5 PENUTUP)
2017051080-BAB 5 PENUTUP.pdf Restricted to Repository staff only Download (228kB) | Request a copy |
|
Text (DAFTAR PUSTAKA)
2017051080-DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (235kB) |
|
Text (LAMPIRAN)
2017051080-LAMPIRAN.pdf Download (674kB) |
Abstract
Pertumbuhan BUMN mencerminkan kemampuan BUMN dari waktu ke waktu. Selama periode 2020-2022, pertumbuhan BUMN mengalami peningkatan. Oleh sebab itu, penelitian ini mengkaji faktor-faktor yang mempengaruhi pertumbuhan BUMN. Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh struktur modal, ukuran perusahaan, dan likuiditas terhadap pertumbuhan BUMN. Penelitian ini menggunakan metode eksplanatori dengan pendekatan kuantitatif. Sampel penelitian ini adalah 27 BUMN yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2020-2022. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah non-probability dengan metode purposive sampling. Data dalam penelitian ini adalah data sekunder yang dianalisis menggunakan SPSS. Hasil analisis regresi linier berganda merumuskan persamaan Y=-1.002 + 0.652X1 + 0.043X2 + 3.151X3 + ε. Hasil ini menunjukkan bahwa 1) struktur modal berpengaruh positif dan signifikan terhadap pertumbuhan perusahaan; 2) ukuran perusahaan berpengaruh positif dan signifikan terhadap pertumbuhan perusahaan; dan 3) likuiditas berpengaruh positif dan signifikan terhadap pertumbuhan perusahaan. Hasil ini menyoroti pentingnya meningkatkan struktur modal, ukuran perusahaan, dan likuiditas guna meningkatkan pertumbuhan perusahaan.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | pertumbuhan perusahaan, struktur modal, ukuran perusahaan, likuiditas |
Subjects: | H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting H Social Sciences > HG Finance |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Jurusan Ekonomi dan Akutansi > Program Studi Akuntansi (S1) |
Depositing User: | Kadek Febrina Rossa |
Date Deposited: | 09 Jul 2024 01:44 |
Last Modified: | 09 Jul 2024 01:44 |
URI: | http://repo.undiksha.ac.id/id/eprint/20336 |
Actions (login required)
View Item |