PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP ANAK SEBAGAI KORBAN TINDAK PIDANA INSES DI KABUPATEN BULELENG

Utama, Gusti Kadek Ardi (2025) PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP ANAK SEBAGAI KORBAN TINDAK PIDANA INSES DI KABUPATEN BULELENG. Undergraduate thesis, Universitas Pendidikan Ganesha.

[img] Text (COVER)
2114101105-COVER.pdf

Download (409kB)
[img] Text (ABSTRAK)
2114101105-ABSTRAK.pdf

Download (30kB)
[img] Text (BAB 1 PENDAHULUAN)
2114101105-BAB 1 PENDAHULUAN.pdf

Download (210kB)
[img] Text (BAB 2 KAJIAN TEORI)
2114101105-BAB 2 KAJIAN TEORI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (283kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 3 METODELOGI PENELITIAN)
2114101105-BAB 3 METODELOGI PENELITIAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (72kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN)
2114101105-BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (375kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 5 PENUTUP)
2114101105-BAB 5 PENUTUP.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (29kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
2114101105-DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (171kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
2114101105-LAMPIRAN.pdf

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk (1) memahami dan menganalisis perlindungan hukum bagi anak sebagai korban tindak pidana inses di Kabupaten Buleleng, serta (2) mengidentifikasi dan menganalisis hambatan dan langkah-langkah yang diambil dalam memberikan perlindungan hukum terhadap anak sebagai korban tindak pidana inses di Kabupaten Buleleng. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian hukum empiris dengan pendekatan deskriptif. Data yang digunakan terdiri dari data primer dan sekunder, yang meliputi bahan hukum primer, sekunder, dan tersier. Teknik pengumpulan data mencakup studi dokumen, observasi, dan wawancara. Penentuan sampel dilakukan dengan teknik non-probability sampling, dan subjek penelitian dipilih menggunakan teknik purposive sampling. Data yang terkumpul kemudian dianalisis secara kualitatif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa (1) perlidungan hukum yang diberikan terhadap anak sebagai korban inses di Kabupaten Buleleng adalah penanganan khusus, pendampingan hukum, pemberian pelayanan kesehatan, pemberian edukasi, bimbingan rohani, pendampingan psikologis, serta pemulihan dan rehabilitasi. (2) Dalam implementasi perlindungan hukum tersebut belum mencapai hasil yang optimal hal ini dikarenakan tidak tersedianya fasilitas rumah aman di Kabupaten Buleleng, selain itu juga dipengaruhi oleh beberapa hambatan yang dihadapi aparat penegak hukum dan dinas-dinas terkait seperti keterbatasan anggaran dana, keterbatasan sumber daya manusia, faktor masyarakat, keluarga dan korban itu sendiri. Kata kunci: Perlindungan Hukum, Anak Korban Inses, Kabupaten Buleleng.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Perlindungan Hukum, Anak Korban Inses, Kabupaten Buleleng.
Subjects: K Law > K Law (General)
K Law > KD England and Wales
K Law > KD England and Wales > KDC Scotland
K Law > KF United States Federal Law
K Law > KZ Law of Nations
Divisions: Fakultas Hukum dan Ilmu Sosial > Jurusan Hukum dan Kewarganegaraan > Program Studi Ilmu Hukum (S1)
Depositing User: Gusti Kadek Ardi Wira Utama
Date Deposited: 14 Mar 2025 03:52
Last Modified: 14 Mar 2025 03:52
URI: http://repo.undiksha.ac.id/id/eprint/23722

Actions (login required)

View Item View Item