PENGEMBANGAN BAHAN AJAR DIGITAL BERORIENTASI KEARIFAN LOKAL BALI UNTUK MENINGKATKAN LITERASI BUDAYA SISWA PADA MATERI EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR

UDIYANA, I GEDE (2022) PENGEMBANGAN BAHAN AJAR DIGITAL BERORIENTASI KEARIFAN LOKAL BALI UNTUK MENINGKATKAN LITERASI BUDAYA SISWA PADA MATERI EKOSISTEM KELAS V SEKOLAH DASAR. Masters thesis, Universitas Pendidikan Ganesha.

[img] Text (COVER)
2029042014-COVER.pdf

Download (275kB)
[img] Text (ABSTRAK)
2029042014_ABSTRAK.pdf

Download (73kB)
[img] Text (BAB 1 PENDAHULUAN)
2029042014-BAB 1 PENDAHULUAN.pdf

Download (105kB)
[img] Text (BAB 2 KAJIAN TEORI)
2029042014-BAB 2 KAJIAN TEORI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (137kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 3 METODELOGI PENELITIAN)
2029042014-BAB 3 METODELOGI PENELITIAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (192kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN)
2029042014-BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (345kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 5 PENUTUP)
2029042014-BAB 5 PENUTUP.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (70kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
2029042014-DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (96kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
2029042014-LAMPIRAN.pdf

Download (3MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan produk berupa bahan ajar digital berorientasi kearifan lokal Bali untuk kelas V sekolah dasar yang valid, praktis, dan efektif. Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan dengan model ADDIE. Subjek penelitian adalah ahli materi, ahli desain, ahli media, guru, dan siswa. sedangkan objek penelitian adalah validitas, kepraktisan, dan efektivitas. Data diklasifikasikan menjadi dua yakni data kualitatif dan data kuantitatif. Teknik pengumpulan data menggunakan teknik kuesioner. Kuesioner digunakan untuk mengukur validitas dan kepraktisan bahan ajar digital. Validitas diuji oleh masing-masing 2 orang ahli yakni ahli materi, ahli media, dan ahli desain. Kepraktisan bahan ajar digital dinilai oleh 8 orang guru dan 11 orang siswa kelas V SD di Gugus VI Abiansemal. Data yang terkumpul kemudian dianalisis secara deskriptif kuantitatif. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa: (1) analisis uji validitas menunjukkan bahwa rata-rata keseluruhan validasi sebesar 3,84 dan berada pada rentang 3,50 ≤ Rv ≤ 4,00 yang menunjukkan bahwa bahan ajar digital berada pada katagori sangat valid. (2) kepraktisan bahan ajar digital ini menunjukkan rata-rata penilaian guru terhadap kepraktisan bahan ajar digital sebesar 3,78 dan berada pada interval 3,50≤Rk≤4,00 yang menunjukkan bahwa bahan ajar digital berkearifan lokal berada pada kategori sangat praktis. Begitu pula penilaian siswa diperoleh sebesar 3,65 berada pada kategori sangat praktis. (3) uji-t menunjukkan bahwa nilai Sig.(2-tailed) <0,05 yang bernilai signifikan. Berdasarkan hasil penelitian disimpulkan bahwa penelitian pengembangan ini menghasilkan bahan ajar digital berorientasi kearifan lokal Bali untuk meningkatkan literasi budaya siswa pada materi Ekosistem kelas V sekolah dasar yang sangat valid, sangat praktis, dan efektif.

Item Type: Thesis (Masters)
Uncontrolled Keywords: bahan ajar digital, validitas, kepraktisan, efektifitas
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Divisions: Pascasarjana > Program Studi Pendidikan Dasar (S2)
Depositing User: I Gede Udiyana
Date Deposited: 06 Sep 2022 06:16
Last Modified: 06 Sep 2022 06:16
URI: http://repo.undiksha.ac.id/id/eprint/12852

Actions (login required)

View Item View Item