PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN E-LEARNING MODEL BLENDED LEARNING BERBANTUAN SCHOOLOGY MATA PELAJARAN ADMINISTRASI INFRASTRUKTUR JARINGAN KELAS XI DI SMK TI BALI GLOBAL SINGARAJA

Septiari, I Gusti Ayu Wandi (2020) PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN E-LEARNING MODEL BLENDED LEARNING BERBANTUAN SCHOOLOGY MATA PELAJARAN ADMINISTRASI INFRASTRUKTUR JARINGAN KELAS XI DI SMK TI BALI GLOBAL SINGARAJA. Undergraduate thesis, Universitas Pendidikan Ganesha.

[img] Text (COVER)
1615051001-COVER.pdf

Download (822kB)
[img] Text (ABSTRAK)
1615051001-ABSTRAK.pdf

Download (126kB)
[img] Text (BAB 1 PENDAHULUAN)
1615051001-BAB 1 PENDAHULUAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (162kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 2 KAJIAN TEORI)
1615051001-BAB 2 KAJIAN TEORI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (367kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 3 METODELOGI PENELITIAN)
1615051001-BAB 3 METODELOGI PENELITIAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (455kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN)
1615051001-BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB) | Request a copy
[img] Text (BAB 5 PENUTUP)
1615051001-BAB 5 PENUTUP.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (144kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
1615051001-DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (150kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
1615051001-LAMPIRAN.pdf

Download (7MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan dan mengimplementasikan media pembelajaran e-learning serta untuk mengetahui respon guru dan peserta didik terhadap Pengembangan Media Pembelajara E-Learning Model Blended Learning Berbantuan Schoology Mata Pelajaran Administrasi Infastruktur Jaringan Kelas XI di SMK TI Bali Global Singaraja. Subjek penelitian ini yaitu peserta didik kelas XI Teknik Komputer dan Jaringan tahun ajaran 2019/2020 yang berjumlah 16 orang dan seorang guru yang mengajar mata pelajaran Administrasi Infrastruktur Jaringan di SMK TI Bali Global Singaraja. Jenis penelitian yang digunakan adalah Penelitian dan Pengembangan (R & D) dengan model pengembangan ADDIE. Data penelitian dikumpulkan dengan menggunakan instrumen angket. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: implementasi pengembangan media e-learning yang dikembangkan telah memenuhi kriteria kualitas media pembelajaran berdasarkan dari kevalidan (validity) diperoleh dari hasil uji ahli dengan rata-rata penilain sebesar 1.00 termasuk pada kriteria “Sangat Valid”, keefektifan (effectiveness) diperoleh dari hasil pengujian efektivitas dengan perhitungan N-Gain memperoleh koefesien nilai sebesar 0.84 termasuk pada kriteria “Efektif”, dan kepraktisan (practically) diperoleh dari hasil analisis data respon guru dengan nilai sebesar 43 termasuk pada kriteria “Sangat Praktis”, dan untuk respon peserta didik memperoleh penilaian rata-rata sebesar 62.69 termasuk pada kriteria“Sangat Praktis”. Kata kunci: Media E-learning, blended learning, administrasi infrastruktur jaringan, ADDIE

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Media E-learning, blended learning, administrasi infrastruktur jaringan, ADDIE
Subjects: L Education > L Education (General)
T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Teknik dan Kejuruan > Jurusan Teknik Informatika > Program Studi Pendidikan Teknik Informatika (S1)
Depositing User: I Gusti Ayu Wandi Septiari
Date Deposited: 23 Jul 2020 07:20
Last Modified: 23 Jul 2020 07:20
URI: http://repo.undiksha.ac.id/id/eprint/2148

Actions (login required)

View Item View Item