Pengaruh Sosialisasi SAK EMKM, Pemahaman Akuntansi, dan Tingkat Kesiapan Pelaku UMKM Terhadap Implementasi SAK EMKM Dalam Penyusunan Laporan Keuangan Pada UMKM di Kabupaten Buleleng

Darmasari, Luh Budi (2020) Pengaruh Sosialisasi SAK EMKM, Pemahaman Akuntansi, dan Tingkat Kesiapan Pelaku UMKM Terhadap Implementasi SAK EMKM Dalam Penyusunan Laporan Keuangan Pada UMKM di Kabupaten Buleleng. Undergraduate thesis, Universitas Pendidikan Ganesha.

[img] Text (COVER)
1617051009-COVER.pdf

Download (700kB)
[img] Text (ABSTRAK)
1617051009-ABSTRAK.pdf

Download (226kB)
[img] Text (BAB 1 PENDAHULUAN)
1617051009-BAB 1 PENDAHULUAN.pdf

Download (172kB)
[img] Text (BAB 2 KAJIAN TEORI)
1617051009-BAB 2 KAJIAN TEORI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (224kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 3 METODELOGI PENELITIAN)
1617051009-BAB 3 METODELOGI PENELITIAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (469kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN)
1617051009-BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (391kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 5 PENUTUP)
1617051009-BAB 5 PENUTUP.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (131kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
1617051009-DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (146kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
1617051009-LAMPIRAN.pdf

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini memiliki tujuan menganalisis bagaimana variabel dependen yaitu implementasi SAK EMKM dipengaruhi oleh variabel independen yaitu sosialisasi SAK EMKM, pemahaman akuntansi, dan tingkat kesiapan pelaku UMKM. Penelitian ini termasuk penelitian kuantitatif yang menggunakan analisis data statistik, seperti analisis statistik deskriptif, uji validitas dan reliabilitas yang merupakan bagian dari uji kualitas data, uji normalitas, multikolinieritas, dan heteroskedastisitas yang termasuk uji asumsi klasik dan analisis regresi linier berganda yang terdiri dari uji t dan uji koefisien determinasi. Populasi penelitian sebanyak 196 Usaha Menengah di Kabupaten Buleleng dengan jumlah sampel sebanyak 127 responden dengan melakukan penyebaran kuesioner melalui media google form. Hasil yang diperoleh menunjukkan Implementasi SAK EMKM dipengaruhi secara positif oleh sosialisasi SAK EMKM, pemahaman akuntansi, dan tingkat kesiapan pelaku UMKM.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: SAK EMKM, Sosialisasi, Pemahaman Akuntansi, Kesiapan UMKM
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Fakultas Ekonomi > Jurusan Ekonomi dan Akutansi > Program Studi Akuntansi (S1)
Depositing User: Luh Budi Darmasari
Date Deposited: 24 Jul 2020 02:51
Last Modified: 24 Jul 2020 02:51
URI: http://repo.undiksha.ac.id/id/eprint/2213

Actions (login required)

View Item View Item