PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS DISCOVERY LEARNING DENGAN KONSEP GAMIFIKASI PADA MATA PELAJARAN BAHASA INGGRIS KELAS VII DI SMP KATOLIK SANTO PAULUS SINGARAJA

Riska Sariani, Putu (2021) PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS DISCOVERY LEARNING DENGAN KONSEP GAMIFIKASI PADA MATA PELAJARAN BAHASA INGGRIS KELAS VII DI SMP KATOLIK SANTO PAULUS SINGARAJA. Undergraduate thesis, Universitas Pendidikan Ganesha.

[img] Text (COVER)
1615051029-COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text (ABSTRAK)
1615051029-ABSTRAK.pdf

Download (222kB)
[img] Text (BAB 1 PENDAHULUAN)
1615051029-BAB 1 PENDAHULUAN.pdf

Download (426kB)
[img] Text (BAB 2 KAJIAN TEORI)
1615051029-BAB 2 KAJIAN TEORI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (471kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 3 METODELOGI PENELITIAN)
1615051029-BAB 3 METODELOGI PENELITIAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (948kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN)
1615051029-BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB) | Request a copy
[img] Text (BAB 5 PENUTUP)
1615051029-BAB 5 PENUTUP.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (386kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
1615051029-DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (324kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
1615051029-LAMPIRAN.pdf

Download (5MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk (1) memahami rancangan dan implementasi dari pengembangan media pembelajaran berbasis Discovery Learning dengan konsep gamifikasi pada pembelajaran Bahasa Inggris kelas VII di SMP Katolik Santo Paulus, (2) mengetahui respon siswa dan guru terhadap pengembangan media pembelajaran berbasis Discovery Learning dengan konsep gamifikasi pada pembelajaran Bahasa Inggris kelas VII di SMP Katolik Santo Paulus. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah Pengembangan Research and Development (RnD) yang menerapkan model pengembangan ADDIE yang terdiri dari lima tahapan yakni Analyze, Design, Development, Implementation, Evaluation. Subjek yang terlibat dalam penelitian ini adalah peserta didik kelas VII dan guru mata pelajaran Bahasa Inggris di SMP Katolik Santo Paulus. Pengambilan data dalam penelitian dilakukan dengan menggunakan angket atau kuisoner serta wawancara langsung. Hasil penelitian menunjukkan untuk uji kevalidan konten pembelajaran dari hasil perhitungan validasi ahli yaitu ahli isi, media dan desain pembelajaran mendapatkan rata-rata skor sebesar 1,00 dengan kriteria sangat valid. Hasil penelitian menunjukan hasil rancangan dan implementasi media pembelajaran berbasis Discovery Learning dengan konsep gamifikasi pada pembelajaran Bahasa Inggris berhasil diterapkan berdasarkan hasil uji validasi dari ahli isi, ahli desain, dan ahli media pembelajaran dengan nilai rata-rata 1.00 dengan kriteria Sangat Valid. Hasil perolehan uji kriteria keberhasilan telah mencapai presentase 91,6% serta hasil rata-rata respon guru mendapatkan skor sebesar 48 dengan kriteria sangat positif.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Research and Development, Edmodo, Bahasa Inggris, Discovery Learning, Gamification.
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions: Fakultas Teknik dan Kejuruan > Jurusan Teknik Informatika > Program Studi Pendidikan Teknik Informatika (S1)
Depositing User: Putu Riska Sariani
Date Deposited: 28 Jul 2021 08:01
Last Modified: 28 Jul 2021 08:01
URI: http://repo.undiksha.ac.id/id/eprint/8155

Actions (login required)

View Item View Item