Wicaksani, Putu Indah (2021) ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF PADA PEREMPUAN "BU" DI PMB "LM" WILAYAH KERJA PUSKESMAS SAWAN I KABUPATEN BULELENG TAHUN 2021. Diploma thesis, UNIVERSITAS PENDIDIKAN GANESHA.
Text (COVER)
1806091070-COVER.pdf Download (1MB) |
|
Text (ABSTRAK)
1806091070-ABSTRAK.pdf Download (318kB) |
|
Text (BAB 1 PENDAHULUAN)
1806091070-BAB 1.pdf Download (295kB) |
|
Text (BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA)
1806091070-BAB 2.pdf Restricted to Repository staff only Download (840kB) | Request a copy |
|
Text (BAB 3 METODE PENELITIAN)
1806091070-BAB 3.pdf Restricted to Repository staff only Download (274kB) | Request a copy |
|
Text (BAB 4 TINJAUAN KASUS DAN PEMBAHASAN)
1806091070-BAB 4.pdf Restricted to Repository staff only Download (668kB) | Request a copy |
|
Text (BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN)
1806091070-BAB 5.pdf Restricted to Repository staff only Download (274kB) | Request a copy |
|
Text (DAFTAR PUSTAKA)
1806091070-DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (186kB) |
|
Text (LAMPIRAN)
1806091070-LAMPIRAN.pdf Download (3MB) |
Abstract
ABSTRAK Asuhan Kebidanan Komprehensif Pada Perempuan BU di PMB LM Wilayah Kerja Puskesmas Sawan I Kabupaten Buleleng Tahun 2021 Gangguan tidur merupakan suatu keadaan sering terbangun pada malam hari yang tidak mudah tertidur kembali (Sihotang dkk, 2016). Apabila gangguan tidur tidak segera ditangani akan berpengaruh pada poses persalinan dan masa nifas sehingga perlu adanya asuhan kebidanan komprehensif. Asuhan kebidanan komprehensif yang dilakukan pada perempuan BU sejak umur kehamilan 37 minggu 3 hari sampai kunjungan nifas 2 minggu di PMB LM wilayah kerja puskesmas sawan I. Laporan penelitian ini disusun dengan jenis penelitian deskritif pendekatan studi kasus yang dilaksanakan pada tanggal 21 April 2021 sampai dengan 14 Mei 2021. Hasil penelitian pada perempuan BU didapatkan bahwa ibu mengeluh badan lemas dan sering terjaga pada malam hari karena gerakan janin yang aktif. Keluhan yang dirasakan ini menandakan ibu mengalami gangguan pada tidur. Upaya yang dilakukan untuk mengatasi gangguan tidur dengan mengajarkan ibu melakukan teknik relaksasi otot progresif. Berdasarkan hasil asuhan kebidanan komprehensif bahwa relaksasi otot progresif dapat memberikan dampat baik secara berkelanjutan dalam persalinan dan masa nifas, sehingga dari kasus tersebut tidak ditemukannya kesenjangan antara teori dengan actual di lapangan,
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kata Kunci: Trimester III, Gangguan Tidur, Relaksasi Otot Progresif |
Subjects: | R Medicine > R Medicine (General) R Medicine > RG Gynecology and obstetrics |
Divisions: | Fakultas Kedokteran > Program Studi Kebidanan (D3) |
Depositing User: | Putu Indah Wicaksani |
Date Deposited: | 18 Oct 2021 11:21 |
Last Modified: | 18 Oct 2021 11:21 |
URI: | http://repo.undiksha.ac.id/id/eprint/8629 |
Actions (login required)
View Item |