HUBUNGAN ANTARA SIKAP BELAJAR DAN MINAT BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS VIII SMP N SATU ATAP 1 GEROKGAK

Sudiawan, I Gede (2021) HUBUNGAN ANTARA SIKAP BELAJAR DAN MINAT BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS VIII SMP N SATU ATAP 1 GEROKGAK. Undergraduate thesis, Universitas Pendidikan Ganesha.

[img] Text (COVER)
1413011086-COVER.pdf

Download (758kB)
[img] Text (ABSTRAK)
1413011086-ABSTRAK.pdf

Download (75kB)
[img] Text (BAB 1 PENDAHULUAN)
1413011086-BAB 1 PENDAHULUAN.pdf

Download (188kB)
[img] Text (BAB 2 KAJIAN TEORI)
1413011086-BAB 2 KAJIAN TEORI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (165kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 3 METODELOGI PENELITIAN)
1413011086-BAB 3 METODELOGI PENELITIAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (216kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN)
1413011086-BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (223kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 5 PENUTUP)
1413011086-BAB 5 PENUTUP.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (74kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
1413011086-DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (128kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
1413011086-LAMPIRAN.pdf

Download (944kB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan antara sikap belajar dengan prestasi belajar, hubungan antara minat belajar dengan prestasi belajar, dan pengaruh sikap belajar dan minat belajar terhadap prestasi belajar matematika. Jenis penelitian yang dilakukan merupakan penelitian ex-post facto dengan menggunakan pendekatan kuantitatif. Penelitian dilakukan di SMP N Satu Atap 1 Gerokgak pada siswa kelas VIII. Pengumpulan data menggunakan kuesioner/angket untuk memperoleh data sikap belajar dan minat belajar. Metode dokumentasi digunakan untuk memperoleh data prestasi belajar matematika siswa. Hipotesis diuji menggunakan uji korelasi dan uji analisis regresi linear berganda. Data yang digunakan dalam pengujian hipotesis adalah data sikap belajar, data minat belajar, dan data prestasi belajar matematika. Adapun hasil yang didapatkan dari penelitian ini adalah: (1) terdapat hubungan yang positif dan signifikan antara sikap belajar dengan prestasi belajar matematika siswa kelas VIII SMP N Satu Atap 1 Gerokgak. Hasil ini dapat dilihat dari nilai rhitung sebesar 0,737. (2) terdapat hubungan yang positif dan signifikan antara minat belajar dengan prestasi belajar matematika siswa kelas VIII SMP N Satu Atap 1 Gerokgak. Hasil ini dapat dilihat dari nilai rhitung sebesar 0,681. (3) terdapat pengaruh sikap belajar dan minat belajar terhadap prestasi belajar matematika siswa kelas VIII SMP N Satu Atap 1 Gerokgak. Adapun persamaan regresi yang diperoleh dalam penelitian ini adalah . Dari pengujian uji F diperoleh nilai Fhitung sebesar 31,833. Dari pengujian R Square diperoleh nilai R square yaitu 0,687. Sehingga disimpulkan bahwa pengaruh minat belajar dan sikap belajar terhadap prestasi belajar sebesar 68,7%.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: sikap, minat, prestasi.
Subjects: Q Science > QA Mathematics
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Jurusan Matematika > Program Studi Pendidikan Matematika (S1)
Depositing User: SUDIAWAN I GEDE
Date Deposited: 26 Jul 2021 02:07
Last Modified: 26 Jul 2021 02:07
URI: http://repo.undiksha.ac.id/id/eprint/7476

Actions (login required)

View Item View Item