ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF PADA PEREMPUAN "MD" DI PMB "KM" DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS TEJAKULA I TAHUN 2021

Utari,, Made Dewi Diah (2021) ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF PADA PEREMPUAN "MD" DI PMB "KM" DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS TEJAKULA I TAHUN 2021. Undergraduate thesis, Universitas Pendidikan Ganesha.

[img] Text
1806091041-COVER.pdf

Download (674kB)
[img] Text
1806091041-ABSTRAK.pdf

Download (154kB)
[img] Text
1806091041- BAB 1 PENDAHULUAN.pdf

Download (144kB)
[img] Text
1806091041- BAB 2 KAJIAN TEORI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (307kB) | Request a copy
[img] Text
1806091041-BAB 3 METODE PENELITIAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (174kB) | Request a copy
[img] Text
1806091041-BAB 4 TINJAUAN KASUS.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (365kB) | Request a copy
[img] Text
1806091041-BAB 5 PENUTUP.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (132kB) | Request a copy
[img] Text
1806091041 - DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (499kB)
[img] Text
1806091041- LAMPIRAN.pdf

Download (5MB)

Abstract

Abstrak Asuhan Kebidanan Komprehensif Pada Perempuan “MD” di PMB “KM” Di Wilayah Kerja Puskesmas Tejakula I Tahun 2021 Adaptasi fisiologis yang dialami ibu hamil berbeda-beda tergantung pada trimester kehamilan. Pada trimester III biasanya mengalami keluhan yang fisiologis salah satunya adalah sakit perut hilang timbul atau sering disebut Braxton Hicks merupakan keluhan yang fisiologis. Karena perubahan fisiologis maupun psikologis pada ibu hamil trimester III terkesan lebih kompleks dan meningkat dibanding trimester sebelumnya, hal ini dikarenakan kondisi kehamilan yang semakin membesar. sakit perut hilang timbul merupakan masalah yang tidak terlalu bahaya bagi kehamilan namun tetap memerlukan perhatian khusus dengan memberikan asuhan secara berkesinambungan (Continuity of Care) apabila hal tersebut dibiarkan berkepanjangan ini bisa mengakibatkan nyeri dan kenyaman ibu terganggu. Serta kontraksi ini bisa berpengaruh ke janin terutama pada plasenta yang menyebabkan aliran darah ke janin jadi terganggu, bahkan saat intensitas kontraksi lebih kuat menyebabkan oksigen ke janin jadi berkurang. Sehingga terjadi hipoksia dan denyut jantung janin yang mengalami penurunan. Jenis penelitian yang digunakan adalah deskriptif dengan pendekatan studi kasus dengan subyek penelitian yaitu perempuan “MD” UK 36 minggu 6 hari. Teknik pengumpulan data pada studi kasus ini dilakukan dengan metode wawancara, observasi, pemeriksaan fisik, dan studi dokumentasi. Setelah diberikan asuhan secara berkesinambungan keluhan sakit perut hilang timbul yang dialami perempuan “MD” diberikan KIE cara mengatasi sakit perut hilang timbul dengan diberikannya tehnik relaksasi,mobilisasi, asupan hidrasi dan pada asuhan persalinan dan proses masa nifas berjalan lancar. Kesimpulan dari asuhan tidak di temukan kesenjangan antara teori dengan asuhan yang di berikan. Kata Kunci : Continuity of Care, Kehamilan Trimester III, Braxton Hicks.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci : Continuity of Care, Kehamilan Trimester III, Braxton Hicks.
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
R Medicine > RB Pathology
Divisions: Fakultas Kedokteran > Program Studi Kebidanan (D3)
Depositing User: MADE DEWI DIAH UTARI
Date Deposited: 16 Oct 2021 12:42
Last Modified: 16 Oct 2021 12:42
URI: http://repo.undiksha.ac.id/id/eprint/8571

Actions (login required)

View Item View Item