AUTENTIKASI MINYAK ATSIRI NILAM DENGANKROMATOGRAFI KIRAL BERBASIS BETA-SIKLODEKSTRIN

Dewi, Indah Kusuma (2024) AUTENTIKASI MINYAK ATSIRI NILAM DENGANKROMATOGRAFI KIRAL BERBASIS BETA-SIKLODEKSTRIN. Diploma thesis, Universitas Pendidikan Ganesha.

[img] Text (COVER)
2253015011-COVER.pdf

Download (865kB)
[img] Text (ABSTRAK)
2253015011-ABSTRAK.pdf

Download (95kB)
[img] Text (BAB 1 PENDAHULUAN)
2253015011-BAB 1 PENDAHULUAN.pdf

Download (78kB)
[img] Text (BAB 2 KAJIAN TEORI)
2253015011-BAB 2 KAJIAN TEORI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (361kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 3 METODELOGI PENELITIAN)
2253015011-BAB 3 METODELOGI PENELITIAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (153kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN)
2253015011-BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (527kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 5 PENUTUP)
2253015011-BAB 5 PENUTUP.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (89kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
2253015011-DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (96kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
2253015011-LAMPIRAN.pdf

Download (430kB)

Abstract

Minyak nilam (patchouli oil) adalah minyak atsiri yang diperoleh dari tanaman nilam (Pogostemon cablin benth). Minyak ini banyak digunakan sebagai bahan dalam berbagai produk seperti aromaterapi, farmasi, dan kosmetik. Tujuan penelitian dilakukan yaitu bertujuan membandingkan komposisi kimia minyak nilam yang dianalisis dengan GC-MS menggunakan kolom non-kiral dan kolom kiral. Minyak nilam diisolasi dengan menggunakan destilasi uap dan minyak nilam dikeringkan dengan natrium sulfat (Na2SO4) sebelum dianalisis dengan GC-MS. Data penelitian dianalisis secara deskriptif dengan membandingkan komposisi kimia minyak nilam pada dua kolom yang berbeda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dengan kolom kiral terdeteksi 20 senyawa yang dikelompokkan menjadi senyawa sesquiterpene (16,48%) dan senyawa sesquiterpene teroksigenasi (69,78%), sedangkan dengan kolom non-kiral teridentifikasi 20 senyawa kimia dan dikelompokkan menjadi senyawa sesquiterpene (22,57%) dan senyawa sesquiterpene teroksigenasi (67,26%). Pada penggunaan kolom kiral ditemukan satu senyawa baru γ-gurjunene yang tidak terdeteksi pada kolom non-kiral, dan adanya fenomena terkait perbedaan urutan waktu retensi pada senyawa dengan penggunaan dua kolom berbeda.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Minyak nilam, GC-MS, kolom kiral, γ-gurjunene.
Subjects: Q Science > Q Science (General)
Q Science > QD Chemistry
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Jurusan Kimia > Program Studi Kimia Terapan (D4)
Depositing User: Indah Kusuma Dewi
Date Deposited: 19 Jul 2024 01:47
Last Modified: 19 Jul 2024 01:47
URI: http://repo.undiksha.ac.id/id/eprint/20722

Actions (login required)

View Item View Item