Julianti, Kade Cahya (2024) PENGARUH PENGHINDARAN PAJAK, KEBIJAKAN HUTANG DAN KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL TERHADAP NILAI PERUSAHAAN (Studi Kasus pada Perusahaan Makanan dan Minuman yang Terdaftar di BEI Periode 2020-2023). Undergraduate thesis, Universitas Pendidikan Ganesha.
Text (2017051188-COVER)
2017051188-COVER.pdf Download (641kB) |
|
Text (2017051188-ABSTRAK)
2017051188-ABSTRAK.pdf Download (174kB) |
|
Text (2017051188-BAB 1 PENDAHULUAN)
2017051188-BAB 1 PENDAHULUAN.pdf Download (876kB) |
|
Text (2017051188-BAB 2 KAJIAN TEORI)
2017051188-BAB 2 KAJIAN TEORI.pdf Restricted to Repository staff only Download (787kB) | Request a copy |
|
Text (2017051188-BAB 3 METODELOGI PENELITIAN)
2017051188-BAB 3 METODELOGI PENELITIAN.pdf Restricted to Repository staff only Download (784kB) | Request a copy |
|
Text (2017051188-BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN)
2017051188-BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) | Request a copy |
|
Text (2017051188-BAB 5 PENUTUP)
2017051188-BAB 5 PENUTUP.pdf Restricted to Repository staff only Download (347kB) | Request a copy |
|
Text (2017051188-DAFTAR PUSTAKA)
2017051188-DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (168kB) |
|
Text (2017051188-LAMPIRAN)
2017051188-LAMPIRAN.pdf Download (1MB) |
Abstract
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh permasalahan menurunnya rata-rata nilai perusahaan pada perusahaan makanan dan minuman yang terdaftar di BEI selama tahun 2020-2022. Hal ini dapat terjadi pula karena kurangnya penetapan kebijakan hutang pajak terhadap suatu peusahaan yang mengakibatkan banyak perusahaan mengalami penurunan nilai perusahaan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh penghindaran pajak, kebijakan hutang, dan kepemilikan institusional terhadap nilai perusahaan sub sektor makanan dan minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2020-2023. Penelitian ini merupakan studi kuantitatif yang memanfaatkan data sekunder mencakup laporan keuangan perusahaan sub sektor makanan dan minuman. Populasi dalam penelitian ini adalah semua perusaaan makanan dan minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia BEI pada tahun 2020-2022 sebanyak 24 perusahaan. Terdapat 9 perusahaan makanan dan minuman yang terdaftar di BEI yang merupakan sampel pada peenelitian ini. Pengolahan dan analisis data pada temuan ini memanfaatkan aplikasi IBM SPSS yang meliputi uji asumsi klasik berupa uji normalitas, uji heteroskedastisitas, uji multikolinearitas, dan uji autokorelasi. Selanjutnya setelah lolos uji asumsi klasik dilakukan uji analisis linear berganda dan uji koefisien determinasi. Hasil dari penelitian ini adalah penghindaran pajak berpengaruh positif tidak signifikan terhadap nilai perusahaan, kebijakan hutang berpengaruh negative tidak signifikan terhadap nilai perusahaan, dan kepemilikan institusional berpengaruh negative tidak signifikan signifikan terhadap nilai perusahaan. Pada uji koefisiern determinasi menunjukan bahwasannya variabel pengungkapan penghindaran pajak (X1), kebijakan utang (X2), dan kepemilikan institusional (X3) mempengaruhi nilai perusahaan sebesar 0,050 atau 5% sedangkan sisa persentase, yaitu sebesar 95% dipengaruhi oleh variabel yang tidak diteliti dalam penelitian ini.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Nilai Perusahaan, Penghindaran Pajak, Kebijakan Hutang, dan Kepemilikan Institusional |
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory H Social Sciences > HG Finance |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Jurusan Ekonomi dan Akutansi > Program Studi Akuntansi (S1) |
Depositing User: | Kade Cahya Julianti |
Date Deposited: | 22 Jul 2024 07:19 |
Last Modified: | 22 Jul 2024 07:19 |
URI: | http://repo.undiksha.ac.id/id/eprint/20868 |
Actions (login required)
View Item |