HUBUNGAN INTENSITAS PENGGUNAAN GAWAI DENGAN KEJADIAN INSOMNIA PADA MAHASISWA PROGRAM STUDI KEDOKTERAN UNIVERSITAS PENDIDIKAN GANESHA ANGKATAN 2022

Putra, I Made Dwikayana (2026) HUBUNGAN INTENSITAS PENGGUNAAN GAWAI DENGAN KEJADIAN INSOMNIA PADA MAHASISWA PROGRAM STUDI KEDOKTERAN UNIVERSITAS PENDIDIKAN GANESHA ANGKATAN 2022. Undergraduate thesis, Universitas Pendidikan Ganesha.

[img] Text (COVER)
2218011043-COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text (ABSTRAK)
2218011043-ABSTRAK.pdf

Download (230kB)
[img] Text (BAB 1 PENDAHULUAN)
2218011043-BAB 1 PENDAHULUAN.pdf

Download (264kB)
[img] Text (BAB 2 KAJIAN TEORI)
2218011043-BAB 2 KAJIAN TEORI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (490kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 3 METODELOGI PENELITIAN)
2218011043-BAB 3 METODELOGI PENELITIAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (328kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 4 HASIL)
2218011043-BAB 4 HASIL.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (311kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 5 PEMBAHASAN)
2218011043-BAB 5 PEMBAHASAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (288kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 6 PENUTUP)
2218011043-BAB 6 PENUTUP.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (273kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
2218011043-DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (260kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
2218011043-LAMPIRAN.pdf

Download (1MB)

Abstract

Perkembangan teknologi digital menyebabkan peningkatan intensitas penggunaan gawai, khususnya pada mahasiswa kedokteran yang memiliki tuntutan akademik tinggi. Penggunaan gawai yang berlebihan, terutama pada malam hari, dapat mengganggu ritme sirkadian melalui paparan cahaya biru dan penurunan produksi melatonin, sehingga meningkatkan risiko terjadinya insomnia. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara intensitas penggunaan gawai dengan kejadian insomnia pada mahasiswa Program Studi Kedokteran Universitas Pendidikan Ganesha angkatan 2022. Penelitian ini merupakan penelitian observasional analitik dengan desain cross-sectional. Populasi dan sampel penelitian adalah seluruh mahasiswa Program Studi Kedokteran Universitas Pendidikan Ganesha angkatan 2022 yang memenuhi kriteria inklusi dan eksklusi, dengan teknik total sampling. Intensitas penggunaan gawai diukur menggunakan kuesioner Smartphone Addiction Scale (SAS), sedangkan kejadian insomnia diukur menggunakan kuesioner Kelompok Studi Psikiatrik Biologi Jakarta–Insomnia Rating Scale (KSPBJ-IRS). Data dianalisis secara univariat dan bivariat menggunakan uji korelasi Rank Spearman. Hasil analisis menunjukkan terdapat hubungan yang bermakna secara statistik antara intensitas penggunaan gawai dengan kejadian insomnia (p < 0,05) dan nilai koefisien korelasi (r) 0,502 yang menyatakan hubungan kategori sedang dengan arah hubungan positif artinya semakin tinggi intensitas penggunaan gawai, semakin tinggi tingkat keparahan insomnia pada mahasiswa.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: gawai, insomnia, mahasiswa
Subjects: R Medicine > RA Public aspects of medicine
R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA0421 Public health. Hygiene. Preventive Medicine
R Medicine > RZ Other systems of medicine
Divisions: Fakultas Kedokteran > Program Studi Kedokteran (S1)
Depositing User: I Made Dwika Yana Putra
Date Deposited: 27 Jan 2026 00:20
Last Modified: 27 Jan 2026 00:20
URI: http://repo.undiksha.ac.id/id/eprint/27798

Actions (login required)

View Item View Item