PENGARUH METODE LATIHAN DAN KELINCAHAN TERHADAP KETERAMPILAN DRIBBLING SEPAKBOLA PADA PESERTA EKSTRAKURIKULER DI SMP NEGERI 4 SERIRIT TAHUN PELAJARAN 2020/2021

Sastrawan, Kadek Yogi (2021) PENGARUH METODE LATIHAN DAN KELINCAHAN TERHADAP KETERAMPILAN DRIBBLING SEPAKBOLA PADA PESERTA EKSTRAKURIKULER DI SMP NEGERI 4 SERIRIT TAHUN PELAJARAN 2020/2021. Masters thesis, Universitas Pendidikan Ganesha.

[img] Text (COVER)
1729121002-COVER.pdf

Download (587kB)
[img] Text (ABSTRAK)
1729121002-ABSTRAK.pdf

Download (212kB)
[img] Text (BAB 1 PENDAHULUAN)
1729121002-BAB 1 PENDAHULUAN.pdf

Download (231kB)
[img] Text (BAB 2 KAJIAN TEORI)
1729121002-BAB 2 KAJIAN TEORI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (596kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 3 METODELOGI PENELITIAN)
1729121002-BAB 3 METODELOGI PENELITIAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (419kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN)
1729121002-BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (718kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 5 PENUTUT)
1729121002-BAB 5 PENUTUP.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (130kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
1729121002-DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (215kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
1729121002-LAMPIRAN.pdf

Download (2MB)

Abstract

ABSTRAK Sastrawan, Kadek Yogi. 2020. “Pengaruh metode latihan dan kelincahan terhadap keterampilan dribbling sepakbola pada peserta ekstrakurikuler di SMP Negeri 4 Seririt”. Tesis. Pendidikan Olahraga, Program Pascasarjana, Universitas Pendidikan Ganesha. Tesis ini sudah disetujui dan diperiksa oleh Pembimbing I: Dr. H. Wahjoedi, S.Pd., M.Pd dan Pembimbing II: Dr. I Ketut Iwan Swadesi, S.Pd.,M.Or. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis: 1) Perbedaan hasil keterampilan dribbling sepakbola siswa dengan metode latihan side hop dan latihan side jump sprint. 2) Interaksi antara metode latihan dan kelincahan terhadap keterampilan dribbling sepakbola. 3) Perbedaan keterampilan dribbling sepakbola siswa dengan kelincahan tinggi dengan metode latihan side hop dan latihan side jump sprint. 4) Perbedaan keterampilan dribbling siswa dengan kelincahan rendah dengan metode latihan side hop dan latihan side jump sprint. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah eksperimen semu (quasi experimental) dengan rancangan treatment by level dengan dua ketegori 2x2. Populasi pada penelitian ini adalah 75 orang. Sampel berjumlah 40 orang ditentukan dengan hasil test kelincahan. Teknik analisis data menggunakan anava 2 jalur pada taraf signifikansi 0,05. Instrumen penelitian menggunakan tes kelincahan Illinois dan Dribbling Bobby Carlton test. Hasil penelitian menunjukkan: 1) Hasil Keterampilan dribbling sepakbola pada latihan side jump sprint lebih baik dari latihan side hop dengan mean difference 1,838dan sig. (0,000) < (0,05),2) Terdapat interaksi antara metode latihan dan kelincahan terhadap keterampilan dribbling sepakbola dengan sig. (0,000) < (0,05). 3) Hasil Keterampilan dribbling sepakbola pada siswa kelincahan tinggi latihan side jump sprint lebih baik dari latihan side hop dengan mean difference 3,138dan sig. (0,000) < (0,05), 4) Hasil Keterampilan dribbling sepakbola pada siswakelincahan rendah yang latihan side jump sprint lebih baik dari latihan side hop dengan mean difference 0,537dan sig. (0,048) < (0,05),4) Simpulan dari penelitian ini: 1) Siswa yang mendapatkan latihan side jump sprint mempunyai keterampilan dribbling sepakbola yang lebih unggul dibandingkan siswa yang mendapatkan latihan side hop. 2) Terdapat interaksi antara metode latihan dan kelincahan terhadap keterampilan dribbling sepak bola siswa3) Siswa yang memiliki kelincahan tinggi yang latihan side jump sprint lebih unggul dibandingkan siswa yang latihan side hop.4) Siswa yang memiliki kelincahan rendah yang latihan side jump sprint lebih unggul dari siswa yang latihan side hop. Kata-kata Kunci : Metode Latihan, Kelincahan, Dribbling

Item Type: Thesis (Masters)
Uncontrolled Keywords: Metode Latihan, Kelincahan, Dribbling
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
Divisions: Pascasarjana > Program Studi Pendidikan Olahraga (S2)
Depositing User: Kadek Yogi Sastrawan
Date Deposited: 26 Feb 2021 04:54
Last Modified: 26 Feb 2021 04:54
URI: http://repo.undiksha.ac.id/id/eprint/5926

Actions (login required)

View Item View Item