Implementasi Model Pembelajaran Group Investigation diselingi Musik Instrumental Menurunkan Kebosanan serta Kontribusinya Terhadap Hasil Belajar Siswa di SMA Negeri 4 Singaraja

Triskayani, I Gusti Ayu Putu (2022) Implementasi Model Pembelajaran Group Investigation diselingi Musik Instrumental Menurunkan Kebosanan serta Kontribusinya Terhadap Hasil Belajar Siswa di SMA Negeri 4 Singaraja. Undergraduate thesis, Universitas Pendidikan Ganesha.

[img] Text (COVER)
1813041047-COVER.pdf

Download (2MB)
[img] Text (ABSTRAK)
1813041047-ABSTRAK.pdf

Download (214kB)
[img] Text (BAB 1 PENDAHULUAN)
1813041047-BAB 1 PENDAHULUAN.pdf

Download (456kB)
[img] Text (BAB 2 KAJIAN TEORI)
1813041047-BAB 2 KAJIAN TEORI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (627kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 3 METODELOGI PENELITIAN)
1813041047-BAB 3 METODELOGI PENELITIAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (625kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN)
1813041047-BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (408kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 5 PENUTUP)
1813041047-BAB 5 PENUTUP.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (326kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
1813041047-DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (330kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
1813041047-LAMPIRAN.pdf

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengetahui implementasi model pembelajaran group investigation diselingi musik instrumental menurunkan kebosanan serta kontribusinya terhadap hasil belajar siswa. Penelitian ini ialah penelitian eksperimental (quasi eksperiment) serta rancangan yang digunakan yakni sama subjek (treatment by subject design) atau randomized and post test group dan variabel yang digunakan di skripsi ini ialah variabel kebosanan belajar yang didata menggunakan kuisioner kebosanan belajar yang sudah valid serta reliabel sedangkan hasil belajar siswa diperoleh dengan memberikan lembar tes objektif sesudah pembelajaran. Data yang sudah didapatkan dianalisis menggunakan analisis deskriptif digunakan untuk mengetahui rerata simpangan baku sedangkan dengan menguji hipotesis untuk mengetahui kebosanan menggunakan uji t-paired pada taraf signifikansi 5%. Berdasarkan uji hipotesis menggunakan t-paired diperoleh kebosanan 0,0001 (p>0,05). Serta untuk dapat mengetahui kontribusi kebosanan belajar terhadap hasil belajar didapatkan hasil menggunakan uji regresi ordinal analisis data pada kebosanan belajar berkontribusi secara signifikan terhadap hasil belajar, karena kontribusinya sebesar 51,6%. Berdasarkan hasil analisis statistik dapat ditarik kesimpulan bahwa implementasi model pembelajaran Group Investigation diselingi musik Instrumental dapat menurunkan kebosanan serta kontribusinya terhadap hasil belajar siswa. Berdasarkan hal tersebut, implikasi penelitian ini difokuskan untuk guru agar mengimplementasikan pembelajaran model pembelajaran group investigation diselingi musik instrumental karena dapat menurunkan kebosanan serta dapat berkontribusi terhadap hasil belajarnya.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Model Pembelajaran Group Investigation,Musik Instrumental, Kebosanan belajar, Hasil Belajar.
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Jurusan Biologi dan Perikanan Kelautan > Program Studi Pendidikan Biologi (S1)
Depositing User: I Gusti Ayu Putu Triskayani
Date Deposited: 14 Oct 2022 03:39
Last Modified: 14 Oct 2022 03:39
URI: http://repo.undiksha.ac.id/id/eprint/12968

Actions (login required)

View Item View Item