PENGEMBANGAN MEDIA E-FLASHCARD BERBASIS VIDEO ANIMASI PADA TEMA BINATANG UNTUK MENSTIMULASI PERKEMBANGAN BAHASA ANAK USIA 4-6 TAHUN DI TK KIDS FANTASI CAMP KEC. MENGWI

Jesika, Dwita Dewi (2022) PENGEMBANGAN MEDIA E-FLASHCARD BERBASIS VIDEO ANIMASI PADA TEMA BINATANG UNTUK MENSTIMULASI PERKEMBANGAN BAHASA ANAK USIA 4-6 TAHUN DI TK KIDS FANTASI CAMP KEC. MENGWI. Undergraduate thesis, Universitas Pendidikan Ganesha.

[img] Text (COVER)
1811061027-COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text (ABSTRAK)
1811061027-ABSTRAK.pdf

Download (214kB)
[img] Text (BAB 1 PENDAHULUAN)
1811061027-BAB 1 PENDAHULUAN.pdf

Download (423kB)
[img] Text (BAB 2 KAJIAN TEORI)
1811061027-BAB 2 KAJIAN TEORI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (585kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 3 METODELOGI PENELITIAN)
1811061027-BAB 3 METODELOGI PENELITIAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (735kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN)
1811061027-BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text (BAB 5 PENUTUP)
1811061027-BAB 5 PENUTUP.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (249kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
1811061027-DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (477kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
1811061027-LAMPIRAN.pdf

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan mendiskripsikan rancang bangun dan menguji kelayakan media e-flashcard berbasis video animasi pada tema binatang untuk menstimulasi perkambangan bahasa anak usia 4-6 tahun di TK Kids Fantasi Camp, Kec. Mengwi. Jenis penelitian ini yaitu penelitian pengembangan (research and development). Subjek pada penlitian ini yaitu ahli isi pembelajaran, ahli desain pembelajaran, ahli media pembelajaran, dan anak melalui uji coba perorangan melibatkan tiga orang dan uji coba kelompok kecil melibatkan lima orang anak kelompok B. Data dikumpulkan menggunakan metode kuisioner. Data diolah menggunakan teknik analisis deskriptif kuantitatif. Hasil uji kelayakan mendapatkan hasil yaitu: ahli isi pembelajaran mendapatkan 93,75% dengan kualifikasi sangat baik, ahli desain pembelajaran mendapatkan 83,33% dengan kualifikasi baik, ahli media pembelajaran mendapatkan 83,33% dengan kualifikasi baik, uji coba perorangan mendapatkan 93,74% dengan kualifikasi sangat baik, dan uji coba kelompok kecil mendapatkan 91,24% dengan kualifikasi sangat baik. Jadi dapat dinyatakan bahwa produk media e-flashcard berbasis video animasi pada tema binatang ini layak digunakan untuk pembelajaran anak kelompok B di TK Kids Fantasi Camp

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Media E-flashcard Berbasis Video Animasi, Tema Binatang, Kemampuan Bahasa
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
Divisions: Fakultas Ilmu Pendidikan > Jurusan Pendidikan Dasar > Program Studi Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini (S1)
Depositing User: Dwita Dewi Jesika
Date Deposited: 15 Jul 2022 03:04
Last Modified: 15 Jul 2022 03:04
URI: http://repo.undiksha.ac.id/id/eprint/11353

Actions (login required)

View Item View Item