Analisis Gerakan Mata Terhadap Tingkat Kecemasan Mahasiswa dengan Metode Fuzzy Inference System

Ariyadi, David Juli (2023) Analisis Gerakan Mata Terhadap Tingkat Kecemasan Mahasiswa dengan Metode Fuzzy Inference System. Masters thesis, Universitas Pendidikan Ganesha.

[img] Text (COVER)
1829101044-COVER.pdf

Download (3MB)
[img] Text (ABSTRAK)
1829101044-ABSTRAK.pdf

Download (1MB)
[img] Text (BAB 1 PENDAHULUAN)
1829101044-BAB 1 PENDAHULUAN.pdf

Download (874kB)
[img] Text (BAB 2 KAJIAN TEORI)
1829101044-BAB 2 KAJIAN TEORI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy
[img] Text (BAB 3 METODELOGI PENELITIAN)
1829101044-BAB 3 METODELOGI PENELITIAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text (BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN)
1829101044-BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB) | Request a copy
[img] Text (BAB 5 PENUTUP)
1829101044-BAB 5 PENUTUP.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (465kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
1829101044-DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (528kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
1829101044-LAMPIRAN.pdf

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana metode Fuzzy Inference System (FIS) mampu menilai tingkat kecemasan seseorang melalui gerakan mata. Gerakan mata seseorang mengandung banyak informasi yang menggambarkan kondisi fisik atau kondisi psikis. Gerakan mata di rekam menggunakan Tobii Eye Tracker 5, data disimpan dan di proses dengan menggunakan FIS karena sifat variabel-variabel yang dinilai yang tidak tegas (fuzzy). Penelitian ini bekerja sama bersama ahli konseling untuk melakukan observasi dan wawancara dengan responden dan memberikan keputusan secara profesional tentang tingkat kecemasan yang dialami di akhir sesi observasi. Terdapat beberapa metode FIS yang digunakan. Dalam penelitian ini akan diperbandingkan FIS metode Tsukamoto dan FIS metode Mamdani yang paling tepat atau direkomendasikan untuk menentukan tingkat kecemasan seseorang secara umum. Penentuan rekomendasi ini berdasarkan jumlah pandangan responden terhadap layar monitor yang dibagi menjadi lima area bagian layar. Pengujian performa masing-masing metode ini menggunakan confusion matrix. Berdasarkan tingkat akurasinya (accuracy), FIS metode mamdani memiliki nilai yang lebih baik sebesar 81,25% daripada FIS Tsukamoto yang sebesar 79,69%. Dengan demikian secara umum, FIS metode Mamdani lebih baik daripada FIS metode Tsukamoto dengan selisih sebesar 1,56%. Berdasarkan hasil pengujian tersebut maka dapat disimpulkan bahwa FIS metode Mamdani lebih direkomendasikan dari pada FIS metode Tsukamoto untuk menentukan tingkat kecemasan seseorang melalui gerakan mata. Ke depan diharapkan penelitian ini memberikan informasi lebih awal kepada seseorang untuk mengetahui tingkat kecemasannya.

Item Type: Thesis (Masters)
Uncontrolled Keywords: Kecemasan, Gerakan Mata, Tobii Eye Tracking, Fuzzy Inference System.
Subjects: T Technology > T Technology (General)
T Technology > TN Mining engineering. Metallurgy
Divisions: Pascasarjana > Program Studi Ilmu Komputer (S2)
Depositing User: David Juli Ariyadi
Date Deposited: 20 Feb 2023 00:20
Last Modified: 20 Feb 2023 00:20
URI: http://repo.undiksha.ac.id/id/eprint/14188

Actions (login required)

View Item View Item