Penerapan Model Problem Based Learning Disertai Penilaian Teman Sejawat Melalui Sistem Daring Untuk Meningkatkan Prestasi Belajar Matematika dan Karakter Positif Siswa Kelas VIII di SMP Negeri 5 Singaraja

Dwiantari, Ni Kadek Silviana (2021) Penerapan Model Problem Based Learning Disertai Penilaian Teman Sejawat Melalui Sistem Daring Untuk Meningkatkan Prestasi Belajar Matematika dan Karakter Positif Siswa Kelas VIII di SMP Negeri 5 Singaraja. Undergraduate thesis, Universitas Pendidikan Ganesha.

[img] Text (COVER)
1713011005-COVER.pdf

Download (933kB)
[img] Text (ABSTRAK)
1713011005-ABSTRAK.pdf

Download (165kB)
[img] Text (BAB 1 PENDAHULUAN)
1713011005-BAB 1 PENDAHULUAN.pdf

Download (400kB)
[img] Text (BAB 2 KAJIAN TEORI)
1713011005-BAB 2 KAJIAN TEORI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (487kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 3 METODELOGI PENELITIAN)
1713011005-BAB 3 METODELOGI PENELITIAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (482kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN)
1713011005-BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (585kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 5 PENUTUP)
1713011005-BAB 5 PENUTUP.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (168kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
1713011005-DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (186kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
1713011005-LAMPIRAN.pdf

Download (4MB)

Abstract

Upaya yang dilaksanakan oleh pemerintah dalam meningkatkan kualitas pendidikan ternyata belum efektif dan belum mencapai harapan yang diinginkan, prestasi belajar matematika dan karakter positif siswa masih belum mencapai kriteria yang diharapkan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk meningkatkan prestasi belajar matematika dan karakter positif siswa melalui penerapan model pembelajaran problem based learning disertai penilaian teman sejawat melalui sistem daring di kelas VIII A SMPN 5 Singaraja tahun ajaran 2020/2021. Penelitian ini berjenis penelitian tindakan kelas. Instrumen dalam penelitian ini berupa tes uraian yang terdiri dari 10 soal untuk melihat prestasi belajar matematika siswa, lembar observasi untuk menilai karakter positif siswa di masing-masing siklus, serta kuisioner untuk mengetahui tanggapan siswa. Setelah melaksanakan 2 siklus didapatkan hasil bahwa model pembelajaran Problem Based Learning disertai penialaian teman sejawat melalui sistem daring dapat meningkatkan prestasi belajar matematika dan karakter positif siswa dan mendapatkan tanggapan yang posistif dari siswa dari penerapan model pembelajaran ini.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Problem Based Learning, prestasi belajar matematika, karater positif siswa
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Jurusan Matematika > Program Studi Pendidikan Matematika (S1)
Depositing User: Ni Kadek Silviana Dwiantari
Date Deposited: 27 Jul 2021 02:00
Last Modified: 27 Jul 2021 02:00
URI: http://repo.undiksha.ac.id/id/eprint/7605

Actions (login required)

View Item View Item