MINAT BELAJAR PESERTA DIDIK DALAM PEMBELAJARAN PJOK SECARA DARING DI SMP NEGERI 5 SINGARAJA

Br Tarigan, Kristiani Ekaristi (2021) MINAT BELAJAR PESERTA DIDIK DALAM PEMBELAJARAN PJOK SECARA DARING DI SMP NEGERI 5 SINGARAJA. MINAT BELAJAR PESERTA DIDIK DALAM PEMBELAJARAN PJOK SECARA DARING DI SMP NEGERI 5 SINGARAJA. (Unpublished)

[img] Text (COVER)
1716011054-COVER.pdf

Download (278kB)
[img] Text (ABSTRAK)
1716011054-ABSTRAK.pdf

Download (51kB)
[img] Text (BAB 1 PENDAHULUAN)
1716011054-BAB 1 PENDAHULUAN.pdf

Download (126kB)
[img] Text (BAB 2 KAJIAN TEORI)
1716011054-BAB 2 KAJIAN TEORI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (164kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 3 METODE PENELITIAN)
1716011054-BAB 3 METODE PENELITIAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (214kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN)
1716011054-BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (145kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 5 PENUTUP)
1716011054-BAB 5 PENUTUP.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (53kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
1716011054-DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (176kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
1716011054-LAMPIRAN.pdf

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui minat belajar peserta didik dalam pembelajaran PJOK secara daring di SMP Negeri 5 Singaraja khususnya kelas VII dan VIII. Penelitian ini termasuk dalam jenis penelitian deskriptif kuantitatif dengan metode survei. Populasi dalam penelitian ini yaitu seluruh peserta didik kelas VII dan VIII SMP Negeri 5 Singaraja dengan jumlah 694 peserta didik, dimana teknik sampling yang digunakan dalam penelitian ini adalah simple random sampling dengan konsentrasi 5% maka diperoleh jumlah sampel sebanyak 233 orang peserta didik. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah statistik deskriptif kuantitatif-kualitatif dengan kategori rentangan skala. Hasil penelitian menunjukkan terdapat 9 (3,86%) peserta didik dalam kategori sangat tinggi, 133 (57,08%) peserta didik dalam kategori tinggi, 86 (36,91%) dalam kategori sedang, 4 (1,72%) peserta didik dalam kategori rendah dan 1 (0.43%) peserta didik dalam kategori sangat rendah. Berdasarkan analisis data dan pembahasan, simpulan penelitian ini adalah minat belajar peserta didik dalam pembelajaran PJOK secara daring di SMP Negeri 5 Singaraja termasuk pada kategori tinggi, dengan rata-rata skor mencapai 81,62. Disarankan kepada guru untuk meningkatkan minat belajar peserta didik guna memperlancar proses pembelajaran PJOK secara daring dengan memperhatikan fator internal dan eksternal yang mempengaruhi minat peserta didik.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: minat belajar, PJOK, pembelajaran daring.
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
Divisions: Fakultas Olahraga dan Kesehatan > Jurusan Pendidikan Olahraga > Program Studi Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi (S1)
Depositing User: Kristiani Ekaristi Br Tarigan
Date Deposited: 22 Oct 2021 07:58
Last Modified: 22 Oct 2021 07:58
URI: http://repo.undiksha.ac.id/id/eprint/9305

Actions (login required)

View Item View Item