Wulandari, Ade Ayu Sri (2024) PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN MAKE A MATCH BERBANTUAN MEDIA KANTONG BILANGAN TERHADAP PEMAHAMAN KONSEP PAMBAGIAN DAN BERPIKIR KRITIS SISWA KELAS III DI SD GUGUS II KECAMATAN NEGARA. Undergraduate thesis, Universitas Pendidikan Ganesha.
Text (COVER)
2011031133-COVER.pdf Download (476kB) |
|
Text (ABSTRAK)
2011031133-ABSTRAK.pdf Download (103kB) |
|
Text (BAB 1 PENDAHULUAN)
2011031133-BAB 1 PENDAHULUAN.pdf Download (211kB) |
|
Text (BAB 2 KAJIAN TEORI)
2011031133-BAB 2 KAJIAN TEORI.pdf Restricted to Repository staff only Download (316kB) | Request a copy |
|
Text (BAB 3 METODELOGI PENELITIAN)
2011031133-BAB 3 METODELOGI PENELITIAN.pdf Restricted to Repository staff only Download (543kB) | Request a copy |
|
Text (BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN)
2011031133_BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN.pdf Restricted to Repository staff only Download (407kB) | Request a copy |
|
Text (BAB 5 PENUTUP)
2011031133-BAB 5 PENUTUP.pdf Restricted to Repository staff only Download (105kB) | Request a copy |
|
Text (DAFTAR PUSTAKA)
2011031133-DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (240kB) |
|
Text (LAMPIRAN)
2011031133-LAMPIRAN.pdf Download (1MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran make a macth berbantuan media kantong bilangan terhadap pemahaman konsep pembagian dan berpikir kritis siswa kelas III. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan jenis penelitian eksperimen semu. Dengan desain penelitian yakni noneequivalent pos-tes only control group desain. Populasi dalam penelitian ini sebanyak 100 orang siswa kelas III di gugus II Kecamatan Negara, dengan sampel penelitian berjumlah 24 siswa kelas III di SD Negeri 2 Lelateng sebagai kelas eksperimen dan 20 siswa di SD Negeri 1 Lelateng sebagai kelas kontrol. Teknik pengumpulan data yaitu dengan tes pilihan ganda untuk mengukur pemahaman konsep pembagian dan berpikir kriritis. Analisis yang digunakan yakni satu variabel bebas terhadap 2 variabel terikat dengan menggunakan analisis uji t independent sample test dan analisis multivariate analisi of variance (MANOVA) yang terdiri dari analisis deskriptif dan analisis inferensial. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) terdapat perbedaan yang signifikan model pembelajaran make a match terhadap pemahaman konsep pembagian (Sig. 2-tailed= .001), dengan Sig. <0,05). (2) terdapat perbedaan yang signifikan model pembelajaran make a match terhadap berpikir kritis (Sig.2-tailed = .000) dengan Sig. <0,05). (3) terdapat perbedaa yang signifikan model pembelajaran make a match terhadap pemahaman konsep pembagian dan berpikir kritis (F = 7.771) dengan Sig. <0,05). Jadi, dapat disimpulkan dengan penggunaan model pembelajaran make a match berbantuan media kantong bilangan, berpengaruh terhadap pemahaman konsep pembagian dan berpikir kritis siswa kelas III di Gugus II Kecamatan Negara. Kata Kunci : Make a Match, Pemahaman Konsep Pembagian, Berpikir Kritis.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Make a Match, Pemahaman Konsep Pembagian, Berpikir Kritis. |
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisions: | Fakultas Ilmu Pendidikan > Jurusan Pendidikan Dasar > Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar (S1) |
Depositing User: | Ade Ayu Sri Wulandari |
Date Deposited: | 10 Jul 2024 01:45 |
Last Modified: | 10 Jul 2024 01:45 |
URI: | http://repo.undiksha.ac.id/id/eprint/20368 |
Actions (login required)
View Item |