PENGEMBANGAN VIDEO ANIMASI 3D BAHASA BALI SOR SINGGIH TEMA KELUARGAKU UNTUK SD KELAS 1 (Studi Kasus di SD Negeri 1 Sinabun Semester Genap)

Pradinasari, Made Windi (2022) PENGEMBANGAN VIDEO ANIMASI 3D BAHASA BALI SOR SINGGIH TEMA KELUARGAKU UNTUK SD KELAS 1 (Studi Kasus di SD Negeri 1 Sinabun Semester Genap). Undergraduate thesis, Universitas Pendidikan Ganesha.

[img] Text (COVER)
1515051045_COVER.pdf

Download (643kB)
[img] Text (ABSTRAK)
1515051045_ABSTRAK.pdf

Download (187kB)
[img] Text (BAB 1 PENDAHULUAN)
1515051045_BAB 1 PENDAHULUAN.pdf

Download (201kB)
[img] Text (BAB 2 KAJIAN TEORI)
1515051045_BAB 2 KAJIAN TEORI .pdf
Restricted to Repository staff only

Download (682kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 3 METODELOGI PENELITIAN)
1515051045_BAB 3 METODELOGI PENELITIAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (415kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN)
1515051045_BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text (BAB 5 PENUTUP)
1515051045_BAB 5 PENUTUP.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (109kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
1515051045_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (242kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
1515051045_LAMPIRAN.pdf

Download (6MB)

Abstract

Guru kelas 1 SD sebagai guru yang memegang muatan lokal Bahasa Bali di SD Negeri 1 Sinabun merasa siswa kurang aktif dikelas karena siswa merasa cepat bosan dengan pelajaran yang hanya di sampaikan dengan cara tulisan dan lisan serta belum maksimalnya perangkat media pembelajaran Bahasa Bali yang menunjang siswa untuk dapat membaca dan menulis, tidak adanya media pembelajaran untuk menunjang proses pembelajaran di kelas, oleh sebab itu peneliti merasa sangat perlu untuk mengembangkan sebuah media pembelajaran yang dapat membantu proses pembelajaran khususnya pada muatan lokal Bahasa Bali. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengembangkan sebuah media pembelajaran Video Animasi 3D Bahasa Bali Sor Singgih Tema Keluargaku Untuk SD Kelas 1(Studi Kasus Di SD Negeri 1 Sinabun Semester Genap). Pengembangan Media Pembelajaran Video Animasi 3D ini menggunakan model Four-D. Ada empat tahap dalam model Four-D yaitu Pendefinisian (Difene), Perancangan (Design), Pengembangan (Development), Penyebaran (Disseminate). Pengembangan produk dengan model ini dapat menghasilkan produk yang baik. Pengujian dilakukan untuk mengetahui tingkat keefektifan media pembelajaran video animasi 3D, diantaranya yaitu uji ahli isi dengan hasil 90% tergolong sangat tinggi, uji ahli media dengan representasi 100% tergolong sangat tinggi, uji efektifitas dengan hasil 86% yang berarti media ini efektif, dan uji respon pengguna dengan hasil sebesar 94% yang menandakan media ini masuk kategori sangat tinggi.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Video Pembelajaran, Animasi 3D, Bahasa Bali, Tema Keluargaku, Four-D
Subjects: A General Works > AS Academies and learned societies (General)
T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Teknik dan Kejuruan > Jurusan Teknik Informatika > Program Studi Pendidikan Teknik Informatika (S1)
Depositing User: Made Windi Pradinasari
Date Deposited: 22 Jul 2022 04:23
Last Modified: 22 Jul 2022 04:23
URI: http://repo.undiksha.ac.id/id/eprint/12442

Actions (login required)

View Item View Item